• Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Contact Us

Media Informasi Terbaru

Blog personal membahas tentang Teknologi, Education, Otomotif, dll

  • Beranda
  • Education
  • Puisi
  • Otomotif
  • Gadget
  • Pantun
  • Cerita
  • Gambar
  • Kata Bijak
  • Info Unik
  • Kesehatan
Home » gadget » Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan

Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan

Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan - Samsung Galaxy Grand Neo Plus tak lain dan tak bukan ialah pembaruan dari Galaxy Grand Neo yang saat ini telah resmi diluncurkan kepasaran. Salah satu kelebihan utama yang diluncurkan ponsel tersebut ialah ada dukungan sistem operasi OS Android 4.4 KitKat.

Ponsel canggih Samsung Galaxy Grand Neo Plus ini memiliki tampilan yang mirip dengan Galaxy Grand Neo, dimana keempat sudut yang dibawanya tumpul dan dibawah layar ada dua tombol kapasitif dan satu tombol fisik dibagian tengah. Casing dari Samsung Galaxy Grand Neo Plus juga berbahan dasar plastik. Bagi anda yang penasaran dengan harga jualnya, smartphone ini dilepas seharga INR 11.700 atau jika dirupiahkan menjadi Rp 2,3 juta.

Untuk Disektor bagian muka, ponsel pintar ini telah dilengkapi layar berukuran 5 inci beresolusi WVGA 480 x 800 piksel yang mana didalamnya didukung teknologi PLS kapasitif dan mampu menampilkan gambar dengan kerapatan 187 piksel per inci. Sementara sistem operasi yang dijalankannya ialah OS Android 4.4 KitKat paling baru.

Ternyata dibagian dapur tenaga pacu ini masih sama dan tidak ada perubahan dibanding Galaxy Grand Neo terdahulu. Dimana ada prosesor quad core ARM Cortex A7 berkecepatan 1,2 Ghz dan diimbangi chipset Broadcom BCM 23550. Kinerja prosesor tersebut dikolaborasikan dengan memori RAM sebesar 1 GB dan pengolah grafis mumpuni dari VideoCore IV.

Bukan hanya performa, dibagian fotografipun smartphone Samsung Galaxy Grand Neo Plus ini tidak mengalami perubahan. Lihat saja dicasing bagian belakang pengguna akan menemukan lensa kamera beresolusi 5 MP lengkap berserta fitur autofokus LED Flash dan kamera sekunder VGA yang bisa dimanfaatkan untuk foto selfie maupun video call. Smartphone buatan Samsung ini ditopang baterai berkapasitas 2100 mAh.

Untuk menyimpan berbagai macam kebutuhan mulai dari file kecil hingga file besar, didapati pula memori internal sebesar 8 GB dan bisa diperlebar oleh slot microSD hingga 64 GB.  Kemudian dibagian konektivitas juga terdapat jaringan 3G HSDPA, Wifi, Bluetooth, GPS hingga port microUSB.

Itulah informasi mengenai Samsung Galaxy Grand Neo Plus yang bisa kami sampaikan. Semoga saja apa yang telah kami sampaikan diatas bermanfaat untuk anda semua.

Baca Juga Artikel Menarik Lainnya:

Posted by Media Informasi Terbaru on - Rating: 4.5
Title : Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan
Description : Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan - Samsung Galaxy Grand Neo Plus tak lain dan tak bukan ialah pembaruan dari Galaxy Gra...

Share to

Facebook Google+ Twitter
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda

ENTRI POPULER

  • Kumpualn Foto Lucu Para Pemain Bola Paling Heboh
  • Kumpulan Foto Artis Korea Paling Keren Terbaru 2014
  • Kumpulan Pantun Cinta Bikin Cewek Tergila - Gila
  • Gambar Lucu Tinngkah laku polisi 2014
  • Kumpulan Cerita - Cerita Lucu Romantis Dan Sedih

Label

  • Batu
  • Batu Akik
  • Cerita
  • Cerita Romantis
  • Cinta
  • Education
  • gadget
  • Gambar
  • Info Unik
  • Kata Bijak
  • Kesehatan
  • Lagu
  • Lainnya
  • Makanan
  • Naska Drama
  • Otomotif
  • Pantun
  • Puisi
  • Teknologi
  • Wisata

Arsip Blog

  • ►  2014 (123)
    • ►  September (32)
    • ►  Oktober (34)
    • ►  November (24)
    • ►  Desember (33)
  • ▼  2015 (164)
    • ►  Januari (20)
    • ►  Februari (17)
    • ►  Maret (15)
    • ▼  April (25)
      • 75 Kumpulan Kata Mutiara Cinta Kahlil Gibran
      • 68 Kata Kata Bijak Bahasa Inggris Terbaru dan Artinya
      • Kumpulan Foto Cantik Imut Haruka JKT48 Terbaru 2015
      • Kumpulan Puisi Untuk Ayah Dan Bunda Terbaru 2015
      • Ciri-Ciri Siswa Berprestasi
      • Tips Agar Anak Cerdas Sejak Bayi
      • Tips agar bayi dalam kandungan Pintar
      • Beras Merah Solusi Diet Masalah Berat Badan
      • Tanaman-tanaman Untuk Menurunkan Berat Badan
      • Foto dan Biodata Selvi Ananda Calon Mantu Jokowi
      • 10 pesawat tercanggih di Dunia
      • Tujuh Misteri Simbol di Dunia yang Belum Terpecahkan
      • 10 Perbatasan Negara Teraneh dan Terunik di Dunia
      • 8 Wanita Aneh dan Terunik di Dunia
      • ZTE Blade G, Android KitKat Murah Hanya 700 Ribuan
      • Lenovo Sisley, Muncul Bawa Desain Mirip iPhone 6
      • Samsung Galaxy Grand Neo Plus, HP KitKat Diluncurkan
      • Advan Star S5M, Ponsel Android KitKat 5 Inci Harga...
      • ZTE Nubia Z9, Flagship Canggih Bertenaga Octa Core...
      • Daftar Harga HP ZTE Android Terbaru April 2015
      • Spesifikasi Samsung Galaxy A5, Diperkenalkan Usung...
      • KILAS BALIK DUNIA PENDIDIKAN DI INDONESIA
      • Bernie Endyarni Medise: “Manfaatkan Sebaik Mungkin...
      • Kumpulan Puisi TAUFIK ISMAIL
      • Kata Kata Mutiara Indah dan Bermakna
    • ►  Mei (21)
    • ►  Juni (20)
    • ►  Juli (16)
    • ►  Agustus (15)
    • ►  September (10)
    • ►  Oktober (5)
Copyright © 2012 Media Informasi Terbaru - All Rights Reserved
Design by Media Informasi Terbaru - Powered by Blogger